LOGO bkdpsdm
Beranda > Pengumuman > Pengumuman Persiapan Pelaksanaan Cpns Dan Pppk Tahun 2023
Pengumuman

PENGUMUMAN PERSIAPAN PELAKSANAAN CPNS DAN PPPK TAHUN 2023

Posting oleh bkdpsdmlobar - 15 Nov. 2023 - Dilihat 3.734 kali

Sehubungan akan dilaksanakannya Seleksi Kompetensi bagi. Pelamar Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Pemerintah Kabupaten Lombok Barat Tahun 2023, bersama ini kami sampaikan hal-hal sebagai berikut: 

  1. Pelamar wajib membaca dan memahami setiap pengumuman yang telah dibagikan pada website BKDPSDM; 
  2. Pelamar membaca dan mempedomani Surat Menteri Pendayagunaan Aparatur Nomor: Indonesia Republik Birokrasi Reformasi dan Negara B/2881/M.SM.01.00/2023 tentang Materi Pokok Soal Seleksi Kompetensi Teknis dengan CAT untuk Seleksi Pengadaan PPPK Tahun Anggaran 2023; 
  3. Pelamar wajib mencetak kartu peserta berwarna dan membawa kartu identitas diri saat pelaksanaan Seleksi Kompetensi; 
  4. Pelamar wajib memperhatikan kesesuaian No. Peserta pada pengumuman dan Kartu Peserta; 
  5. Pelamar Wanita diperbolehkan menggunakan rok atau celana panjang (bukan jeans/corduroy/khakis/legging) saat pelaksaan seleksi kompetensi; 
  6. Pelamar dilarang menggunakan aksesoris ketika mengi.kuti seleksi kompetensi seperti sabuk, perhiasan, jarum, peniti dan lain-lain; 
  7. Pelamar wajib hadir 30 menit sebelum jadwal registerasi;
  8. Informasi lebih lanjut dapat dilihat dan dipantau melalui laman https://bkdpsdm.lombokbaratkab.go.id. 
     

Download Pengumuman